BACK

Manchester United Dan PSG Inginkan Ronaldo Jadi Klub Terakhirnya


Agen Bola – Menginjak usia 34 tahun, Cristiano Ronaldo saat ini menganggap jika karirnya di dunia sepak bola diprediksi akan habis. Manchester United dan PSG dikabarkan bersaing untuk menjadi klub terakhirnya.

Manchester United Dan PSG Inginkan Ronaldo Jadi Klub Terakhirnya

Cristiano Ronaldo bergabung bersama Juventus sejak musim 2018/19 lalu. Pemain asal Portugal itu memiliki kontribusi besar bagi Si Nyonya Tua musim lalu. Dia berhasil mencetak 21 gol di Serie A dan meraih gelar scudetto.

Hingga hari ini (27/9/2019) ini Ronaldo total telah mencetak 30 gol dari 48 laga bersama Juventus. Capaian itu tak bisa disamakan oleh pemain lain yang kini ada di skuat Juventus.

Tak hanya di level klub, Cristiano Ronaldo juga masih berjaya bersama timnas Portugal. Ronaldo menjadi kapten dan mesin gol utama bagi Portugal. Peran mantan pemain Real Madrid itu amat vital bagi Selecao dan Quinas.

Cristiano Ronaldo Akan Tinggalkan Juventus?

Juventus berani membayar 100 juta euro untuk mendapatkan Cristiano Ronaldo dari Real Madrid pada Juli 2019 lalu. Klub asal Turin memberikan kontrak waktu hingga akhir musim 2021/22 kepada Cristiano Ronaldo.

Meski kontraknya masih cukup panjang di Juventus, masa depan Cristiano Ronaldo saat ini mulai masuk dalam radar sejumlah klub elit di Eropa. Seperti yang dikutip dari Sportsmole, PSG dan Manchester United ingin merekrut Ronaldo karena mereka ingin menjadi klub terakhir dalam karir Ronaldo.

PSG sendiri sudah mempunyai tradisi unik dengan merekrut pemain top ketika usianya sudah tak muda lagi. Kasus ini pernah terjadi pada sosok bintang David Beckham, Dani Alves, dan Gigi Buffon.

PSG menyadari bahwa dengan merekrut Cristiano Ronaldo bukanlah hal teknis. Seperti yang sudah terjadi dalam transfer Beckham, klub juga akan naik apabila diperkuat oleh pemain bintang seperti Ronaldo.

Sementara itu, Manchester United menginginkan Cristiano Ronaldo kembali ke Old Trafford untuk memimpin generasi baru yang dipromosikan ke tim utama. Dia diharapkan menjadi mentor bagi Mason Greenwood dan kolega.

Juventus Siap Lepas Cristiano Ronaldo?

Juventus tentu saja tak ingin kehilangan salah satu aset terbesarnya yakni Cristiano Ronaldo. Tetapi ada satu kondisi yang bisa memaksa mereka untuk melepaskan Ronaldo si peraih lima gelar pemain terbaik dunia tersebut.

Kini neraca keuangan Juventus terus berada di jalur negatif. Si Nyonya Tua bahkan disebut sedang menjalani periode di mana mereka terancam sanksi Financial Fair Play karena pengeluaran dan pendapatan tak stabil.

Cristiano Ronaldo memang membuat Juventus harus menguras koceknya dalam dalam karena satu musim Juventus harus membayar 30 juta euro untuk memenuhi gaji Cristiano Ronaldo. Jumlah ini jauh lebih tinggi dibandingkan pemain Serie A lainnya.

Demikianlah informasi yang bisa kami berikan dari tim Agen Bola mengenai Keinginan Manchester United Dan PSG Inginkan Ronaldo Jadi Klub Terakhirnya. Salam hangatAgen Bola.