BACK

Cara Mengobati Mata Ayam Aduan Yang Luka


Sabung Ayam Online – Mata ayam aduan adalah salah satu bagian vital yang perlu perawatan khusus. Terlebih jika terkena paruh atau taji lawan setelah bertarung di arena sabung ayam. Pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai cara mengobati mata ayam aduan yang luka.

cara mengobati mata ayam aduan yang luka

Jika anda mendapati luka pada mata ayam aduan, maka pengobatan harus segera dilakukan. Hal ini tentu untuk mengurangi resiko cacat permanen yang bisa merugikan anda.

Cara Mengobati Mata Ayam Aduan Yang Luka

Ada beberapa bahan alami yang bisa digunakan untuk mengobati mata ayam aduan yang luka, diantaranya adalah:
– Tembakau
Tanaman tembakau dikenal untuk mengobati penyakit cacingan pada ayam. Namun ternyata air rendaman tembakau bisa mengobati mata ayam aduan yang terluka. Caranya cukup mudah, rendam tembakau dengan air panas selama 5 menit kemudian teteskan pada mata ayam yang luka.

– Air Kunyit Dan Jeruk Nipis
Pertama parut kunyit dan berikan air sebanyak 3-5 tetes. Peras kunyit dan tambahkan 1 tetes jeruk nipis dan aduk hingga rata. Berikan air tersebut pada mata ayam yang luka sebanyak 2 tetes pagi dan malam hari.

– Daun Sirih
Senyawa fenol pada daun sirih sudah dikenal sebagai obat antiseptic untuk luka jenis apapun. Hal ini juga sudah dibuktikan oleh para botoh tua sabung ayam. Caranya adalah hanya perlu merendam daun sirih dengan air panas, lalu tunggu hingga hangat. Setelahnya teteskan pada mata ayam aduan yang terluka.

– Getah Daun Kelor
Kandungan vitamin A, C, kalsium dan zat besi memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan mata ayam aduan. Daun kelor digunakan untuk mengobati sakit mata termasuk juga mencegah penyakit rabun. Caranya sederhana, cukup teteskan getah daun kelor pada mata yang terluka sebanyak 2-3 tetes dan lakukan secara rutin.

Baca Juga : Penyebab Ayam Aduan Mengalami Stress

Demikianlah ulasan mengenai Cara Mengobati Mata Ayam Aduan Yang Luka yang bisa tim Sabung Ayam Online berikan. Semoga dapat bermanfaat bagi anda dan salam hangat, Situs Sabung Ayam.

Tags Populer